Rekomendasi Bahan Seragam PDH
Suka bingung nyari kain yang cocok buat bikin seragammu? Kita rekomendasiin nih kain Japan Drill yang udah langganan banget buat dijadiin seragam! Kita jabarin nih alasan Japan Drill kece banget buat jadi the next seragammu.
Material yang kuat
Bahan ini terkenal kokoh walau terkena gesekan, tarikan, dan tekanan. Karenanya bahan ini sering dijadikan bahan utama dalam seragam karyawan pertambangan hingga seragam militer dikarenakan karakteristiknya yang tahan banting.
Awet dan tidak mudah pudar
Bahan ini terbukti tidak memudar walaupun sudah dicuci cukup sering. Setelah dicuci pun, kain masih tegak dan tidak lemas. Untuk mendapatkan hasil seperti ini,salah satu triknya adalah dengan tidak menjemurnya di bawah sinar matahari langsung untuk menghindari pemudaran warna pakaian.
Tegak dan selalu rapi
Bahan Japan Drill bertekstur agak kasar dengan pintalan serat yang lebih besar dari bahan drill lainnya, sehingga bahan ini tidak lemas dan menjadi kusut saat pemakaiannya. Karenanya bahan ini cocok banget untuk pekerja kantoran yang dituntut untuk selalu rapi.
Menyerap keringat
Ga perlu khawatir gerah dan kepanasan, karena bahan Japan Drill memiliki sirkulasi penyerapan keringat yang baik. Singkatnya, bahan Japan Drill bakal jadi ANDALAN buat bikin seragam/PDH kantor nih!
GA USAH BINGUNG LAGI, LANGSUNG CHAT AJA KE AHLINYA
Hubungi
Whatsapp: 0812-1763-4360
Instagram: @isenmulangkonveksi
Website: isenmulangkonveksi.co.id